KONFIGURASI WIRELESS MIKROTIK
PENDAHULUAN
ISI
PENGERTIAN
KONFIGURASI
5. Konfigurasi Wireless
Mode ap bridge : Berfungsi untuk menghubungkan perangkat klien ke jaringan dan memungkinkan perangkat klien berkomunikasi satu sama lain.
Mode station : Fungsinya adalah untuk menghubungkan perangkat sebagai klien ke jaringan wireless yang sudah ada. Mode ini merupakan mode default ketika pertama mengakses konfigurasi di Wireless.
Diatas merupakan 2 contoh mode konfigurasi Wireless, setiap mode memiliki tujuannya masing masing
6. Menambahkan Band
Band adalah frekuensi radio yang digunakan untuk komunikasi nirkabel. Ini menentukan rentang frekuensi yang dipakai oleh perangkat untuk mentransmisikan dan menerima data.
7. Menambahkan Channel
Channel adalah frekuensi spesifik yang digunakan oleh perangkat nirkabel untuk mentransmisikan dan menerima data. Pemilihan channel harus tepat diakrenakan sangat penting untuk mengoptimalkan kinerja jaringan dan mengurangi interferens
8. Menambahkan SSID
Awalnya SSID tertulis Mikrotik dan ini diganti saja sesuai dengan keinginan kalian. SSID adalah identifikasi judul/nama yang dilihat oleh orang luar ( nama WIFI ).
Dan disini saya mengganti namanya SSID menjadi contoh.
9. Menambahkan Keamanan
Disini masih terpasang default silahkan klikk applay dan ok terlebih dahulu untuk menge save.
Selanjutnya masuk ke Security Profiles
Ganti mode dari none menjadi dynamic keys, dan aktifkan WPA PSK + WPA2 PSK.
Dynamic Keys adalah metode enkripsi yang menggunakan kunci yang berubah-ubah untuk setiap koneksi atau waktu tertentu.
Dan masukan kata sandi di WPA + WPA2 : kata sandi bebas yang penting total ada 8 boleh huruf/angka/simbol.
Kalau sudah klik Applay dan Ok di pojok kanan atas untuk menge save.
Selanjutnya ganti default keamanannya
Selesai, jangan lupa klikk applay dan ok untuk menge save.